Pengelompokan Teknologi Informasi



Teknologi informasi digunakan untuk menangkap (menerima), menyimpan dan menyebarluaskan informasi. Berikut ini adalah pengelompokan teknologi informasi :


  1. Teknologi masukan (input technologi), teknologi yang berhubungan dengan peralatan untuk memasukkan data-data yang dibutuhkan.

  2. Teknologi keluaran (output technology), peralatan berfungsi menyajikan informasi hasil     pengolahan dari data-data yang dimiliki.
  3. Teknologi perangkat lunak (software) adalah program aplikasi yang digunakan untuk memberikan komputer kemampuan dalam melakukan tindakan sesuai yang dikehendaki penggunanya.
  4. Teknologi penyimpanan, adalah alat yang berfungsi sebagai penyimpanan data dan informasi yang dimiliki.
  5. Teknologi pemroses (processing machine), alat yang digunakan untuk memproses data dan informasi. Teknologi ini lebih dikenal dengan sebutan CPU (central processing unit), mikroprosesor, atau prosesor.

NSHumairah

Phasellus facilisis convallis metus, ut imperdiet augue auctor nec. Duis at velit id augue lobortis porta. Sed varius, enim accumsan aliquam tincidunt, tortor urna vulputate quam, eget finibus urna est in augue.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar